-->

Mengenal Secara Lengkap tentang Google Play Console

    Google Play Console , banyak sekali pengguna android yang belum mengenal tentag google play console , dan sering sekali disebut dengan google developers , tapi menurut ku itu tidak sama , berbeda jauh , oleh karena itu saya akan memberikan informasi Lengkap tentang Google Play Console atau sering di sebut dengan Konsol Google Play
    Google Play Console termasuk ke dalam konsol google developers , sama seperti firebase console , konsol google play merupakan bagian kecil dari google developers , apa saja yang termasuk kedalam google play developers di bawah ini
    Google API Console
    • Google Cloud Platform Console
    • Konsol Google Play
    • Firebase Console
    • Actions on Google Console
    • Cast SDK Developer Console
    • Chrome Web Store Dashboard

    dalam Konsol Google play kita harus mengikuti kebijakan, Peryaratan pengembang dan  TOS dari google , sehingga akun anda tetap aman dan tidak akan di hapus oleh google , karena banyak penyebab yang bisa membuat akun anda di hapus oleh google play console di antaranya di bawah ini

    • Upload aplikasi mengandung virus
    • Upload aplikasi Scam
    • Upload Aplikasi Webview dll

    untuk selengkapnya bisa baca di bawah ini

    baca jaug : Penyebab Akun Google Play Console Di hapus Oleh Google 

    Mengenal Secara Lengkap tentang Google Play Console 

    Mengenal Secara Lengkap tentang Google Play Console

    Apa itu Godev


    Godev adalah kepanjangan dari Google Developer Console yaitu akun yang memungkinkan kita untuk mempublikasikan aplikasi maupun game mobile android ke dalam toko aplikasi yang sering kita sebut Play Store, 


    tapi dalam upload aplikasi di playstore, kita harus membuat akun play console, akun tersebut godev itu kita harus bayar sebesar $25 kalau dirupiahkan sekitar 350.000dengan masa aktif akun selamanya , intinya kita di suruh membayar 350.000 untuk selamanya berbeda dengan akun IOS Appstore yang harus membayar tiap tahun sekali

    Setelah anda memiliki akun godev ( google play console ) anda akan bisa melakukan upload aplikasi ke playstore tanpa batas jumlah aplikasi maupun game. Nah sayang nya akun Godev ini hanya bisa di beli dengan kartu kredit. jadi google hanya menyediakan pembayaran menggunakan kartu kredit dan tidak bisa menggunakan metode pembayaran lain. seperti tranfer bank , Paypal dan Metode yang lain , hanya bisa menggunakan kartu kredit saja , hal ini akan membuat kita bingung gimana cara membuat akun konsol google play

    Oleh sebab itu saya menawarkan jasa Pembuatan Akun Google Play Console ( Godec) murah , saya menggunakan VCN pribadi sehingga akun godev anda akan tetap selalu aman untuk selamanya , tapi anda harus mengikuti tos dan pedoman google play console 

    Baca juga : Jasa Pembuatan Akun Google Play Console Murah dan Terpercaya 

    Untuk daftar akun Godev terbaru ini ada beberapa persyaratan antara lain :
    • Mempunyai Kartu Kredit
    • Memiliki Email (Wajib Gmail)
    • Memiliki Kartu Identitas (KTP Di Utamakan)
    • Memiliki Nomor Telp Yang Aktif
    Demikian informasi yang dapat saya sampaikan tentang Mengenal Secara Lengkap tentang Google Play Console, semoga informasi yang saya bagikan kepada andaa dapat memabntu anda dalam memahami apa itu Konsol google play dan Google developers yang sering banyak orang bingung dan masih salah 
    Buka Komentar

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel